Otak-otak Bandeng Gresik.
You can have Otak-otak Bandeng Gresik using 20 ingredients and 6 steps. Here is how you achieve it.
Ingredients of Otak-otak Bandeng Gresik
- It's 1 kg of bandeng (3ekor), bersihkan kotoran dan sisik.
- You need 2 butir of telur.
- It's 3 lembar of daun salam.
- You need 2 buah of sere, geprak.
- You need 300 ml of santan.
- It's of Bumbu halus.
- You need 8 of bawang merah.
- You need 5 siung of bawang putih.
- It's 3 butir of kemiri.
- Prepare 1,5 sdt of ketumbar.
- You need 1/2 sdt of jinten.
- You need 8 of cabe merah besar.
- Prepare 8 of cabe rawit.
- It's 4 cm of lengkuas.
- You need 6 cm of kencur.
- Prepare 6 cm of jahe.
- You need 2 sdm of gula pasir / sesuai selera.
- It's 1 sdm of kaldu bubuk.
- It's secukupnya of Garam.
- Prepare 3 lembar of daun jeruk.
Otak-otak Bandeng Gresik step by step
- Siapkan bumbu, masukkan kedalam panci, tuang santan, masak hingga menyusut hingga santan tersisa sekitar 100ml.
- Tunggu bumbu hingga dingin, buang daun salam dan sere, masukkan blender tambahkan telur, garam, gula blender hingga halus.
- Pukul2 bandeng hingga lemas tarik ekor hingga berbunyi untuk memudahkan mengambil duri, Pisahkan daging bandeng dari duri dan kulit, sisihkan nnt digunakan membungkus dagingnya dan kerok dgn sendok dagingnya, haluskan daging bandeng (saya menggunakan sarangan kukusan panci) bisa menggunakan chopper/blender, campur bumbu yg sudah diblender dgn daging bandeng halus, aduk rata. Koreksi rasa (goreng adonan sedikit).
- Kemudian masukkan adonan ke dalam kulit bandeng hingga penuh tutup lalu bungkus dgn daun pisang, kukus bandeng hingga matang.
- Angkat, bandeng siap dihidangkan, bisa jg dgn digoreng dgn baluran telur, keduanya sama2 enaknnya.
- Sajikan dgn nasi hangat hmmm mantap daah....